NIKMATILAH!


Usia itu adalah mengenai soal focus dan fisiologi ketimbang kronologi. Banyak orang telah hidup bertahun2 tetapi masih “berat” langkahnya dan alot pikirannya.

Contoh sederhana dari hal ini dapat kita lihat dari hari hujan. Ketika orang “tua” melihat genangan air, apakah yang mereka perbuat? Bukan mencari jalan menghindarinya, melainkan mengeluh tiada habis2nya!

Sebaliknya, anak2 --dan mereka yang masih berjiwa muda—mungkin saja malah melompat2 bercipratan dan bersenang-senang.

NIKMATILAH “GENANGAN AIR” KEHIDUPAN!
Hiduplah dengan langkah yang ringan, dengan wajah tersenyum. Jadikanlah keriangan dan keceriaan itu priorites baru dalam kehidupan anda. Anda toh masih hidup! Anda bisa merasa senang tanpa alas an sama sekali!

:)

Giant Steps – Anthony Robbins

Posted in . Bookmark the permalink. RSS feed for this post.

Leave a Reply

Terimakasih...
:)

WordPress theme from Nordic Themepark. Converted by LiteThemes.com
Dimas Prast Banjarnegara